pesona sang ratu - candi ratu boko

site map candi ratu boko

pintu gerbang candi ratu boko

 setelah sekian lama mengagumi candi ratu boko lewat gambar, akhirnya kesempatan sy untuk mengunjungi candi cantik ini terwujud. gambar2 itu benar. candi ini memang cantik. letaknya di bukit, membuat background langit birunya sangat menawan. kata orang, candi ini paling cantik penampakannya saat matahari terbit dan matahari terbenam. sayang, sy belum punya kesempatan berkunjung untuk waktu matahari itu.
candi ratu boko terletak 3km dari candi prambanan. namanya belum seterkenal candi prambanan. sang candi masih harus direnovasi di sana-sini

 candi ratu boko ini sangat luas. terdiri dari beberapa kompleks. mulai dari pintu gerbang, keputren, pendopo, krematorium, sampai gua. ada wilayah danau dan tempat mandi putri.


reruntuhan candi ratu boko 
pendoponya. cantik kaan,,
langit biru nan indah. kebayang dong kalo ada lukisan bulat jingganya disana
saluran air yg artistik



batu2 unik. mirip pion catur
 di depan gua, sy bertemu dengan bapak tua. bapak ini ternyata punya tanah di wilayah candi ratu boko. tanahnya dibeli pemerintah. dia pun tinggal di lingkungan candi. pekerjaan sehari2 adalah beternak. beliau punya 5 kambing. si bapak tanya2 weton dan bagi2 ilmu jowo sambil sesekali menasehati sy tentang hidup. thank you mbah manto
bisa lihat candi prambanan dari sini
see yaa

Komentar

Postingan Populer